Halo Kotagamer,

Demon Hunter mempunyai sebuah fitur yang baru, yaitu TEMPA/FORGE. Kamu adpat mengumpulkan beberapa item yang didapat dari musuh untuk dikombinasikan dan memproduksi sebuah senjata baru yang lebih kuat sesuai dengan yang kamu inginkan.

Karena begitu banyaknya kemungkinan senjata yang kamu bisa dapatkan, ada beberapa tips yang bisa kami berikan untuk fitur menarik ini.

  1. Materi yang jatuh dari bos biasanya memberikan senjata yang bagus
  2. Senjata yang berguna untuk Warrior, mungkin tidak bisa bekerja untuk Magician, dan sebaliknya
  3. Senjata tempa dapat bisa digunakan untuk kedua job
  4. Materi yang digunakan akan mempengaruhi penampilan dan stats senjata
  5. Jika sebuah senjata butuh waktu yang lebih lama untuk ditempa, maka akan memberikan senjata yang lebih baik
  6. Magician tidak menyukai Zombie dan Wolves
  7. Warriors tidak menyukai Skeleton dan Phantom

UPDATE LAGI! (7 Juni 2012)

Ada beberapa level forge yang bisa kamu tempuh. Contohnya, jika warrior kamu mendapatkan 3 jam waktu tempa, artinya kamu akan mendapatkan senjata tempa level 2 yang bisa berupa sepatu Boots atau Kapak. Lihat tabel di bawah untuk lebih detilnya:

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Setiap materi dapat memberikan atribut tertentu (HP, Att, Spd, or Def) ke senjata, tergantung jenis karakter kamu. Untuk detilnya, lihat tabel material Demon Hunter di bawah. Pastikan kamu menempa sesuai dengan keinginan kamu.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Contohnya, jika kamu menggunakan 3 Dark Wings untuk Magician kamu, maka kamu akan mendapatkan senjata yang akan mempunyai atribut +Def yang sangat tinggi untuk karaktermu magician-mu. Banyak kombinasi yang bisa dibuat.

Sekian untuk sekarang. Kami akan kembali lain waktu untuk update Demon Hunter berikutnya.